Pelatihan Komite Keperawatan Rumah Sakit Negeri Dan Swasta 2024
Pelatihan Komite Keperawatan Rumah Sakit Negeri Dan Swasta
Kepada Yth.
Ketua Komite Keperawatan, Ketua Sub Komite Keperawtan (Mutu, Kredensial & Etik Profesi), Kepala Bidang Maupun Kasie Keperawatan, Kepala Ruang Atau Case Manager
Komite merupakan wadah non struktural yang terdiri dari tenaga ahli atau profesi dibentuk untuk memberikan pertimbangan strategis kepada pimpinan rumah sakit dalam rangka peningkatan dan pengembangan pelayanan kesehatan di rumah sakit. Komite keperawatan merupakan perwakilan kelompok profesi keperawatan, bertugas membantu direksi rumah sakit dalam melakukan kredensial, pembinaan disiplin dan etika profesi keperawatan serta pengembangan professional berkelanjutan (continuing professional development/CPD) termasuk memberi masukan guna pengembangan standar pelayanan dan asuhan keperawatan.
Sebagian besar rumah sakit merasakan perlu adanya komite keperawatan, sehingga dibentuklah komite dengan peraturan masing-masing dan mekanisme pelaksanaan yang bervariasi. Pemahaman tentang komite keperawatan juga berbeda-beda, peran, fungsi dan tugas komite terkadang duplikasi dengan direktur atau bidang keperawatan. Akhirnya komite keperawatan yang ada belum mampu meningkatkan profesionalisme tenaga keperawatan dalam memberikan pelayanan dan asuhan keperawatan kepada pasien dan keluarganya.
TUJUAN
- Memahami kebijakan tentang komite keperawatan terkait kredensial keperawatan
- Memahami proses kredensial keperawatan
- Memahami dan mampu membuat dokumen tentang Clinical Privilege, Log Book, Training Record, White Paper, Clinical Nursing Appointment
- Memahami Continous Professional Develpoment (CPD) sebagai bagian menuju kredensial keperawatan
MATERI
- Pendahuluan, Definisi, Tugas, Dan Fungsi, Kewenangan
- Kredensial Keperawatan Dan Komite Keperawatan Dalam Penjaminan Mutu Pelayanan Keperawatan
- Implementasi Kredensial Keperawatan
- Continuous Proffesional Development (CPD)
- Implementasi Kredensial Keperawatan Berbasis Computer
- Peran Komite Keperawatan Dalam Persiapan Akreditasi.
JADWAL TANGGAL DAN TEMPAT PELAKSANAAN PELATIHAN 2024
No | Januari | Februari | Maret | April | Mei | Juni |
1 | 09 – 11 | 06 – 08 | 05 – 07 | 02 – 04 | 02 – 04 | 04 – 06 |
2 | 16 – 18 | 13 – 15 | 19 – 21 | 16 – 18 | 06 – 08 | 11 – 13 |
3 | 23 – 25 | 20 – 22 | 26 – 28 | 23 – 25 | 14 – 16 | 19 – 21 |
4 | 27 – 29 | 20 – 22 | 26 – 28 |
No | Juli | Agustus | September | Oktober | November | Desember |
1 | 02 – 04 | 01 – 03 | 03 – 05 | 01 – 03 | 05 – 07 | 03 – 05 |
2 | 09 – 11 | 06 – 08 | 10 – 12 | 08 – 10 | 12 – 14 | 10 – 12 |
3 | 16 – 18 | 13 – 15 | 17 – 19 | 15 – 17 | 19 – 21 | 17 – 19 |
4 | 23 – 25 | 20 – 22 | 24 – 26 | 22 – 24 | 26 – 28 |
TEMPAT PELAKSANAAN :
1. Grage Business Hotel Malioboro, Yogyakarta
Jl. Sosrowijayan No. 242, Kawasan Malioboro, Yogyakarta
2. Grand Puri Saron Hotel Malioboro, Yogyakarta
Jl. Sosrowijayan No. 70, Kawasan Malioboro, Yogyakarta
3. Prima In Hotel Malioboro, Yogyakarta
Jl. Gandekan Lor No. 47, Kawasan Malioboro, Yogyakarta
INFO PENDAFTARAN BIAYA DAN FASILITAS :
Paket A | Paket B |
Rp. 5.500.000,- /peserta Menginap di Grand Puri Saron Hotel Malioboro Yogyakarta (1 kamar/peserta) selama 3 hari 2 malam, konsumsi (makan pagi, makan siang, makan malam), Coffee break 2 kali sehari, sertifikat, seminar kit, dan foto bersama yang dikemas dalam satu tas eksklusif. |
Rp. 4.500.000,-/peserta Tanpa Menginap di Hotel, seminar kit, sertifikat, dan foto bersama yang dikemas dalam satu tas eksklusif, Coffee break 2 kali sehari dengan makan siang di hotel selama 2 hari. |
CATATAN : KAMI MELAYANI PELATIHAN ONLINE VIA ZOOM
BIAYA PELATIHAN : Rp. 3.500.000,-/Peserta (Tiga Juta Lima Ratus Ribu Rupiah)
Bagi peserta Group Minimal 5 orang untuk wilayah Yogyakarta dan Minimal 10 orang diluar Yogyakarta dapat Request untuk Tempat dan Waktunya (Konfirmasi 7 Hari Sebelum Hari Pelaksanaan)
CARA PEMBAYARAN :
Biaya Pelatihan DiTransfer Melalui Bank BNI Cabang Yogyakarta a.n. Mitra Training Center No. Rek : 0917827859 atau dapat dibayar langsung pada saat registrasi
BATAS KONFIRMASI :
Batas konfirmasi pendaftaran 3 Hari sebelum hari pelatihan melalui : Telp/Fax : (0274) 385633 atau via SMS/WA ke 081390140928 atau email ke : mitratrainingcenter02@gmail.com/ mitratraining_center@yahoo.com
UNTUK UNDANGAN PELATIHAN DAPAT MENGHUBUNGI KAMI DI NOMOR :
Telp. Fax : (0274) 385633
No. Hp : 0813 9014 0928 (Telp. & WA) (Iqbal)
Leave a Reply
Want to join the discussion?Feel free to contribute!